Cari Berkah merupakan sebuah album musik religi ke-3 karya Wali. Hits singel album ini adalah Cari Berkah dan Si Udin Bertanya. Pada tahun 2013 Wali juga meluncurkan sebuah album bertema religi dengan judul album “Special Religi Wali Cari Berkah”. Dengan lagu andalannya “Cari Berkah”, yang mengispirasi orang-orang untuk mencari rezeki dengan cara halal.
